1. Berikut ini tahapan
perundang-undangan di Indonesia yang tepat adalah …….
a.
UUD
1945 – TAP MPR – UU Perpu – PP – Perpres – Perda
b. UUD 1945 – Perpres – TAP MPR – UU Perpu – PP– Perda
c.
UUD
1945 – UU Perpu – Perpres – TAP MPR– PP– Perda
d. UUD 1945– PP – UU Perpu – Perpres –
TAP MPR– Perda
e. UUD 1945– Perda – PP – UU Perpu –
Perpres – TAP MPR
2. Faktor-faktor yang mengambat
pencegahan korupsi adalah…..
a.
Kurang
nya kewibawaan pemerintah
b. Kurangnya mental pejabat pemerintah
c.
Kurang
tegasnya Hukum
d. Semua
A, B, C adalah jawaban benar
e. Semua A, B, C adalah jawaban salah
3. Kolusi pengusaha dan pemerintah dalam
proyek pembangunan merupakan tindak pidana korupsi jenis….
a.
Investif
b. Ekstrotif
c.
Transaktif
d. Autogenetik
e. Nepotistik
4. Memberikan pelayanan berlebihan
kepada pejabat tertentu yang berkunjung kedaerah merupakan tindak pidana
korupsi jenis….
a.
Investif
b. Ekstrotif
c.
Transaktif
d. Autogenetik
e. Nepotistik
5. Membeli barang dengan di markup
merupakan tindak pidana korupsi jenis….
a.
Investif
b. Ekstrotif
c.
Transaktif
d. Autogenetik
e. Nepotistik
6. Pemimpin proyek menyogok pada
atasannya dan member ancaman jika tidak melakukan merupakan tindak pidana
korupsi jenis….
a.
Investif
b. Ekstrotif
c.
Transaktif
d. Autogenetik
e. Nepotistik
7. Anak atau keluarga mendapatkan jatah
proyek paling banyak merupakan tindak pidana korupsi jenis….
a.
Investif
b. Ekstrotif
c.
Transaktif
d. Autogenetik
e. Nepotistik
8. Di dalam Otonomi daerah, Penugasan
dari pemerintah dari daerah ke desa untuk melaksanakan tugas tertentu merupakan
azas ……
a.
Azas
Otonomi Daerah
b. Azas Desentralisasi
c.
Azas
Dekosentralisasi
d. Azas Pembantuan
e. Azas Sentralisasi
9. Di dalam Otonomi daerah, Penyerahan
wewenang pemerintah oleh pemerintah kepada daerah otonom daam kerangka NKRI
merupakan azas ……
a.
Azas
Otonomi Daerah
b. Azas Desentralisasi
c.
Azas
Dekosentralisasi
d. Azas Pembantuan
e. Azas Sentralisasi
10. Di dalam Otonomi daerah, Pelimbahan wewenang
dari pemerintah kepada gubernur sebagai wakil pemerintah merupakan azas ……
a.
Azas
Otonomi Daerah
b. Azas Desentralisasi
c.
Azas
Dekosentralisasi
d. Azas Pembantuan
e. Azas Sentralisasi
11. Daerah mengatur rumah tangganya sendiri
seperti membuat Perda larangan merokok, Buang sampah sembarangan dan parker
liar merupakan contoh dari azas ……
a.
Azas
Otonomi Daerah
b. Azas Desentralisasi
c.
Azas
Dekosentralisasi
d. Azas Pembantuan
e. Azas Sentralisasi
12. Berikut ini yang merupakan fungsi
Negara adalah ……
a.
Melakukan
ketertiban, dan Menegakkan keadilan
b. Melakukan ketertiban, Fungsi
pertahanan dan Menegakkan keadilan
c.
Melakukan
ketertiban, Mengusahakan kemakmuran, dan Fungsi pertahanan
d. Mengusahakan kemakmuran, Fungsi
pertahanan dan Menegakkan keadilan
e. Melakukan ketertiban, Mengusahakan
kemakmuran, Fungsi pertahanan dan Menegakkan keadilan
13. Pembantaian besar-besaran secara
sistematis terhadap suatu Negara merupakan pelanggaran ham……
a.
Penyiksaan
b. Deskriminasi
c.
Genosida
d. Geroid
e. Genosida/Geroid
14. Berikut ini merupakan bentuk
pemyampaikan pendapat diumum adalah
a.
Pawai
b. Mimbar Bebas
c.
Pidato
d. Demontrasi
e. Semua jawaban benar
15. Kedaulatan mempunyai kebebasan untuk
mengatur rumah tangganya sendiri untuk mencapai kesejahteraan bersama merupakan
……
a.
Azas
Kedaulatan
b. Makna Kedaulatan
c.
Prinsip
Kedaulatan
d. Dasar Kedaulatan
e. Sumber Kedaulatan
16. Kebijakan yang ditetapkan oleh
pemerintah yang telah disepakati bersama untuk memenuhi tanggung jawabnya
melindungi hak warga Negara merupakan ……
a.
Kebijakan
Umum
b. Kebijakan Pemerintah
c.
Kebijakan
Publik
d. Kebijakan Kelompok
e. Kebijakan Private
17. Kerjasama yang dilakukan oleh 2 negara
merupakan kerja sama……
a.
Kerjasama
Multiliteral
b. Kerjasama Bilateral
c.
Kerjasama
Regional
d. Kerjasama Internasional
e. Kerjasama Internal
18. Cara Penyampaian Pendapat dimuka umum
yang dilakukan secara bebas dan terbuka tanpa tema tertentu disebut……
a.
Demonstrasi
b. Mimbar Bebas
c.
Rapat
Umum
d. Pawai
e. Pidato
19. Dasar Hukum yang mengatur tetang Hak
Asasi Manusia di Indonesia diatur dalam UU RI No…..
a.
19
Tahun 1999
b. 29 Tahun 1999
c.
39
Tahun 1999
d. 49 Tahun 1999
e. 59 Tahun 1999
20. Perhatikan table dibawah ini!
1
|
Komisi
Nasional Hak Asasi Manusia
|
2
|
Komisi
Nasional Anti Kekerasan terhadap perempuan
|
3
|
Komisi
Penyiaran Indonesia
|
4
|
Komnas
Perlindungan Anak dan Komisi Perlingungan Anak Indonesia
|
5
|
Komisi
Pemilihan Umum
|
6
|
Komisi
Kebenaran dan Rekonsiliasi
|
Dari Pernyataan diatas
manakah yang termasuk lembaga perlindungan dan penegakan Hak Asasi Manusia di
Indonesia di tujukan dengan nomor…….
a. a. 1,2,3,
dan 5
b. 2,3,4, dan 5
c. c. 1,2,4,
dan 6
d. d. 2,3,4, dan 6
e. e. 1,2,3, dan 6
21. Berikut ini yang merupakan ciri-ciri system
pemerintah presidensial adalah, kecuali ….
a.
Kepala
pemerintahan dan negara dijabat oleh presiden
b. Menteri negara adalah
pembantu presiden
c.
Kepala
pemerintahan dipegang atau dijabat oleh perdana menteri
d. Presiden bertangggung jawab
kepada rakyat
e. Semua Jawaban salah
22. Berikut ini yang merupakan ciri-ciri system
pemerintah presidensial adalah, kecuali ….
a.
Kepala
pemerintahan dipegang atau dijabat oleh perdana menteri
b. Menteri negara diangkat dan
diberhentikan oleh parlemen
c.
Menteri
negara bertanggung jawab kepada dewan atau parleman
d. Pemerintahan dapat dijatuhkan oleh parlemen melalui mosi Percaya
e. Semua Jawaban benar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. jangan lupa klik suka ya